Rabu, 11 September 2024

VOLI

CABANG OLAHRAGA PERMAINAN BOLA BESAR
BOLA VOLI



A. Pengertian
Voli adalah salah satu cabang olahraga bola yang dimainkan secara berkelompok oleh dua tim. Olahraga bola voli diciptakan pertama kali oleh William G. Morgan di sekitar akhir abad 19.

B. Teknik Dasar
1. Passing Bawah

Passing bawah umumnya dapat dilakukan jika bola datang dengan ketinggian yang cukup rendah. Bola yang datang dapat diumpan kepada teman dalam tim, maupun untuk dapat dimasukkan ke daerah pertahanan lawan.

2. Passing Atas

Passing atas merupakan salah satu cara untuk dapat mengumpan bola yang berada di atas kepala dengan menggunakan jari-jari tangan.

3. Service Bawah

Service bawah merupakan bentuk service yang dilakukan dengan menggunakan tangan bagian bawah. Service ini dapat dilakukan untuk menghidupkan permainan.

Caranya adalah bagian siku diluruskan, kemudian mengayunkan tangan dari belakang ke depan melalui samping badan. Tangan yang lain berfungsi untuk memegang bola. Kemudian bola tersebut dilambungkan ke atas dan dipukul.

4. Service Atas

Service atas merupakan pukulan permulaan dengan memukul bola dari atas kepala sebagai salah satu usaha menghidupkan bola ke dalam permainan.

C. Peraturan
D. Lapangan

  KISI-KISI PJOK PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2024/2025 Jenjang Sekolah : SMP                                        ...